September 12, 2016

SILABUS Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kendawangan Mata Pelajaran : Kompetemsi Kejuruan Akuntansi Kelas/ Semester : X/2 Standar Kompetensi : Memproses Dokumen Dana Kas Kecil Kode Kompetensi : Alokasi Waktu : 36 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR

Judul: SILABUS Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kendawangan Mata Pelajaran : Kompetemsi Kejuruan Akuntansi Kelas/ Semester : X/2 Standar Kompetensi : Memproses Dokumen Dana Kas Kecil Kode Kompetensi : Alokasi Waktu : 36 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR
Penulis: Jarmiyati Miyati


SILABUS
Nama Sekolah: SMK Negeri 1 Kendawangan
Mata Pelajaran: Kompetemsi Kejuruan Akuntansi
Kelas/ Semester: X/2
Standar Kompetensi: Memproses Dokumen Dana Kas Kecil
Kode Kompetensi:
Alokasi Waktu: 36 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1.Mempersiapkan pengelolaan dana kas kecil Menguraikan prosedur pengelolaan dana kas kecil
Menyiapkan pengelolaan dana kas kecil Konsep pengelolaan dana kas kecil
Prosedur pengelolaan dana kas kecil Menjelaskan kembali konsep pengelolaan dana kas kecil
Menguraikan prosedur pengelolaan dana kas kecil Penugasan
Tes lisan
Tes tertulis
Praktik
2 2 - Modul
Buku referensi
SOP DU/DI
2.Menghitung mutasi dana kas kecil Teridentifikasi Saldo awal kas kecil
Teridentifikasi bukti pemakaian dana kas kecil
Terhitung Jumlah pemakaian dana kas kecil
Terhitung Sisa dana kas kecil Diidentifikasi dokumen-dokumen pemakaian dana kas kecil
Mutasi dana kas kecil Menguraikan prosedur pengelolaan kas kecil
Menjelaskan cara menenali dokumen-dokumen pemakaian dana kas kecil
Mengidentifikasi saldo awal kas kecil
Mengidentifikasi bukti pemakaian dana kas kecil
Mengidentifikasi sisa dana kas kecil
Menjelaskan identifikasi mutasi dana kas kecil
Penugasan
Tes lisan
Tes tertulis
Praktik
4 4 Modul
Buku referensi
SOP DU/DI
3.Menghitung selisih dana kas kecil Selisih dana kecil dihitung
Selisih dana kas kecil diverifikasi
Selisih jumlah dana kas kecil ditentukan kewajarannya sesuai dengan ketentuan perusahaan Menghitung selisih dana kas kecil Mengidentifikasi selisih dana kas kecil
Memverifikasi jumlah pemakaian dana kas kecil Penugasan
Tes lisan
Tes tertulis
Praktik
2 4 Modul
Buku referensi
SOP DU/DI
4.Menentukan pengisian dana kas kecil Jumlah pengisian dana kas kecil ditentukan
Jumlah pengisian kembali dana kas kecil ditentukan Menentukan pengisian dana kas kecil Memverifikasi jumlah pengisian kembali dana kas kecil Penugasan
Tes lisan
Tes tertulis
Praktik
2 2 Modul
Buku referensi
SOP
DU/DI
5.Mencatat mutasi dan selisih dana kas kecil Bukti pemakaian dana kas kecil dicatat sesuai dengan SOP
Menjelaskan metode pencatatan dana kas kecil
Mencatat mutasi kas kecil ke buku besar
Selisih dana kas kecil sesuai dengan SOP
Bukti pengisian kembali dana kas kecil dicatat sesuai dengan SOP Metode Pencatatan dana kas kecil
Tata cara mencatat mutasi kas kecil dari buku besar
Tata cara menghitung mutasi dana kas kecil dari buku besar Menjelaskan metode pencatatan pengisian kembali dana kas kecil
Mengenali dokumen pemakaian dana kas kecil
Mencatat jumlah pengisian kembali dana kas kecil
Mencatat mutasi yang terjadi berkaitan dengan kas kecil ke buku besar dengan metode yang sesuai
Menghitung mutasi kas kecil dari data di buku besar dengan metode yang sesuai Penugasan
Tes lisan
Tes tertulis
Praktik
2 4 Modul
Buku referensi
SOP DU/DI

SILABUS
NAMA SEKOLAH: SMK Negeri 1 Kendawangan
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 1
STANDAR KOMPETENSI: Mengelola Dokumen Transaksi
KODE KOMPETENSI: 119.KK-01
ALOKASI WAKTU: 24 X 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI Mengidentifikasi dokumen transaksi
Data akuntansi teridentifikasi keabsahannya
Tanda-tanda/ciri-ciri dokumen transaksi teridentifikasi
Keabsahan formal teridentifikasi
Keabsahan material teridentifikasi
Dokumen transaksi keuangan
Keabsahan dokumen transaksi meliputi keabsahan formal dan keabsahan material Menyediakan dokumen transaksi keuangan
Menguraikan keabsahan dokumen transaksi meliputi keabsahan formal dan material
Meneliti keabsahan suatu dokumen transaksi
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 2 3 (6) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
Memverifikasi dokumen transaksi
kebenaran identitas fisik dokumen transaksi teridentifikasi
Keabsahan fisik dokumen transaksi teridentifikasi
Keabsahan prosedur transaksi teridentifikasi
Kebenaran penghitungan nilai uang teridentifikasi Kebenaran identifikasi dokumen transaksi, meliputi : tanggal, nomor bukti, pengesahan bukti transaksi
Pihak-pihak yang membuat dokumen transaksi
Pihak-pihak yang terkait dengan transaksi yang bersangkutan
Kebenaran penghitungan nilai uang
Meneliti identitas fisik dokumen transaksi
Menguraikan pihak yang membuat dokumen transaksi
Meneliti prosedur transaksi
Menghitung nilai uang yang tercantum dalam dokumen transaksi
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 2 5 (20) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI Memproses dokumen transaksi
Kebenaran format dokumen transaksi teridentifikasi
Jenis-jenis bukti transaksi teridentifikasi
Data transaksi sumber pencatatan teridentifikasi
Kebenaran pencatatan data akuntansi ke dalam dokumen transaksi teridentifikasi Jenis-jenis dokumen transaksi
Bentuk-beuk dokumen transaksi
Menyiapkan format dokumen transaksi
Mencatat data akuntansi ke dalam dokumen transaksi
Meneliti kebenaran pencatatan , meliputi ; tanggal, nomor bukti, nilai uang, pengesahan Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 4 5 (20) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
Mengarsipkan Dokumen transaksi Peralatan yang dibutuhkan untuk penyimpanan dokumen transaksi tersedia
Dapat menyimpan dokumen transaksi keuangan Penyimpanan bukti transaksi keuangan
Menyediakan Peralatan yang dibutuhkan untuk penyimpanan dokumen transaski
Menyimpan dokumen transaksi keuangan
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 2 3 (6) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan

NAMA SEKOLAH: SMK Negeri 1 Kendawangan
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 1
STANDAR KOMPETENSI:
KODE KOMPETENSI: 119.KK-04
ALOKASI WAKTU: 40 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1. Mengelompokkan dokumen sumber Dokumen sumber tersedia
Dokumen sumber teridentifikasi
Dokumen sumber dikelompokkan
Dokumen sumber dianalisa Dokumen sumber yang dibutuhkan untuk pengelolaan jurnal
Pengidentifikasian dokumen sumber
Pengelompokkan dokumen sumber
Analisa dokumen sumber Menyediakan dokumen sumber secara teliti dan lengkap
Mengidentifikasikan dokumen sumber
Mengelompokkan dokumen sumber
Menganalisa dokumen sumber
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 6 4(8) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
2. Menyiapkan jurnal Akun-akun yang akan didebet dan dikredit teridentifikasi
Jumlah rupiah akun-akun yang akan didebet dan dikredit teridentifikasi
Buku jurnal yang diperlukan untuk pencatatan transaksi tersedia
Transaksi tercatat dalam buku jurnal yang tepat dan dalam jumlah yang benar secara kronologis
Jumlah yang ada di faktur dan bukti hutang piutang terbukukan dalam buku besar pembantu
Rekapitulasi untuk setiap akun tersajikan sesuai dengan format yang telah ditetapkan.
Nama dan kode akun
Jurnal umum
Jurnal khusus
Buku besar pembantu
Rekapitulasi jurnal
Menerapkan prinsip teknik pengkodean akun
Membedakan jurnal umum dan jurnal khusus
Membukukan transaksi dalam jurn al dengan teliti dan benar
Membukukan transaksi ke buku besar pembantu
Meneliti kebenaran jumlah angka pada sisi debet dan kredit
Melakukan rekapitulasi jurnal dengan teliti dan lengkap
Tertulis
Observasi
Praktek
Studi kasus 6 14(28) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 3. Mengarsipkan dokumen Dapat menyimpan dokumen sesuai dengan SOP perusahaan
Dapat menelusur dan mengakses dokumen yang telah disimpan Penyimpanan dokumen Menyimpan dokumen sesuai dengan SOP perusahaan
Menelusur dan mengakses dokumen yang telah disimpan Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Studi kasus 2 8(16) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
NAMA SEKOLAH: SMK NEGERI 1 JUWIRING KLATEN
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 1
STANDAR KOMPETENSI: Memproses Buku Besar
KODE KOMPETENSI: 119.KK-05
ALOKASI WAKTU: 40 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1. Mempersiapkan Pengelolaan Buku Besar Buku besar yang diperlukan tersedia
Rekapitulasi jurnal tersedia
Bukti faktur dan bukti transaksi hutang piutang tersedia
Buku besar pembantu tersedia Bentuk-bentuk buku besar dan buku besar pembantu
Menyediakan Buku besar dan buku besar pembantu yang diperlukan
Tertulis
Observasi
Tes lisan
Praktek
Studi kasus 4 4(8) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
2. Membukukan jumlah angka dari jurnal ke Buku Besar Akun-akun dalam buku besar teridentifikasi
Jumlah yang ada di rekapitulasi jurnal terbukukan dalam buku besar
Pengkodean akun
Tata cara posting
Mengidentifikasi Akun-akun dalam buku besar yang diperlukan
Membukukan jumlah yang ada di rekapitulasi jurnal
Tertulis
Observasi
Tes lisan
Praktek
Studi kasus 8 16(32) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
3. Menyusun daftar saldo akun dalam buku besar Saldo setiap akun dalam buku besar teridentifikasi
Neraca saldo tersajikan
Daftar saldo tersajikan Neraca
Daftar saldo akun buku besar
Mengitung saldo setiap akun dalam buku besar
Menghitung secara benar saldo-saldo akun dalam buku besar Tertulis
Observasi
Tes lisan
Praktek
Studi kasus 2 6(12) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
NAMA SEKOLAH: SMK Negeri 1 Kendawangan
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 1
STANDAR KOMPETENSI: Siklus Akuntansi
KODE KOMPETENSI: 119.KK-11
ALOKASI WAKTU: 48 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1. Membukukan Jurnal Penyesuaian Akun-akun yang memerlukan penyesuaian teridentifikasi
Dokumen jurnal penyesuaian teridentifikasi
Transaksi penyesuaian tercatat dalam jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian terposting dalam buku besar
Saldo setiap akun buku besar teridentifikasi Dokumen jurnal penye-suaian
Ayat-ayat penyesuaian
Posting ayat-ayat penyesuaian Mengidentifikasi akun-akun yang memerlukan penyesuaian
Membuat jurnal penyesuaian
Memposting jurnal penyesuaian
Meyajikan saldo buku besar
Tertulis
Tes Lisan
Observasi
Praktek
tugas
Studi kasus 8 28(56) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
2. Menyusun laporan keuangan Kertas kerja penyusunan laporan keuangan tersedia
Daftar Saldo akun dalam buku besar tersedia
Neraca lajur tersajikan dengan jumlah rupiah debet dan kredit menunjukkan jumlah angka yang sama
Laporan Laba Rugi tersajikan
Laporan Ekuitas tersajikan
Laporan Neraca tersajikan
Data penyusunan laporan arus kas tersedia
Laporan Arus Kas tersajikan
Neraca lajur
Laporan laba rugi
Neraca
Laporan Ekuitasl dan laporan arus kas Penyelesaian neraca lajur
Penyusunan Laporan Keuangan
Penyusunan Laporan Arus Kas
Tertulis
Tes Lisan
Observasi
Praktek
tugas
Studi kasus 8 28(56) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 3. Membukukan Jurnal Penutup Akun yang didebet dan dikredit teridentifikasi
Jurnal penutup tersajikan
Jurnal penutup terposting ke dalam buku besar
Akun nominal dalam buku besar teridentifikasi bersaldo nol Ayat-ayat penutup
Posting ayat-ayat penutup
Mengidentifikasi akun yang didebet dan dikredit
Menyusun jurnal penutup
Memposting jurnal penutup ke buku besar
Tertulis
Tes Lisan
Observasi
Praktek
tugas
Studi kasus 4 24(48) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
4. Menyusun daftar saldo setelah penutupan Akun-akun setelah jurnal penutup teridentifikasi
Neraca saldo setelah jurnal penutup tersajikan
Daftar saldo setelah penutup-an Mengidentifikasi akun-akun setelah jurnal penutup
Menyusun neraca saldo setelah jurnal penutup
Tertulis
Tes Lisan
Observasi
Praktek
tugas
Studi kasus 2 22(44) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
NAMA SEKOLAH: SMK NEGERI 1 JUWIRING KLATEN
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 1
STANDAR KOMPETENSI: Memproses dokumen dana kas kecil
KODE KOMPETENSI: 119.KK-02
ALOKASI WAKTU: 24 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1. Mendeskripsikan administrasi dana kas kecil Bagian-bagian yang terkait dalam prosedur pembentukan dana kas kecil teridentifikasi
Bagian-bagian yang terkait dalam prosedur pengeluaran dana kas kecil teridentifikasi
Bagian-bagian yang terkait dalam prosedur pengisian kembali dana kas kecil teridentifikasi
Formulir-formulir yang terkait dalam prosedur pengelolaan kas kecil teridentifkasi Prosedur pembentukan dana kas kecil
Prosedur pengeluaran dana kas kecil
Prosedur pengisian kembali dana kas kecil
Formulir-formulir yang terkait dalam prosedur pengelolaan dana kas kecil
Menguraikan prosedur pembentukan dana kas kecil
Menguraikan prosedur pengeluaran dana kas kecil
Menguraikan prosedur pengisian kembali dana kas kecil
Memahami formulir-formulir yang terkait dalam prosedur pengelolaan dana kas kecil
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 2 Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
2. Menghitung mutasi dana kas kecil Transaksi yang mengakibatkan terjadinya mutasi dana kas kecil teridentifikasi.
Keabsahan dokumen transaksi yang mengakibatkan mutasi dana kas kecil teridentifikasi.
Kebenaran penghitungan mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap teridentifikasi.
Kebenaran penghitungan mutasi dana kas kecil dengan metode fluktuasi teridentifikasi.
Transaksi – transaksi yang mengakibatkan terjadinya mutasi dana kas kecil.
Macam – macam dokumen transaksi mutasi dana kas kecil.
Mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Menguraikan transaksi – transaksi yang mengakibatkan mutasi dana kas kecil.
Menyiapkan dokumen transaksi mutasi dana kas kecil.
Menghitung mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 2 2(4) Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 3. Menghitung selisih dana kas kecil Saldo awal kas kecil teridentifikasi.
Dokumen transaksi pemakaian dana kas kecil teridentifikasi.
Jumlah pemakaian dana kas kecil teridentifikasi.
Sisa dana kas kecil teridentifikasi.
Selisih dana kas kecil teridentifikasi. Pencocokan saldo awal kas kecil antara catatan dengan fisik.
Penghitungan pemakaian dana kas kecil.
Penghitungan sisa dana kas kecil.
Penghitungan selisih kas kecil.
Melakuakn pengecekan saldo awal dana kas kecil menurut catatan dan fisiknya.
Menghitung dana kas kecil yang telah dipakai.
Menghitung sisa dana kas kecil.
Menghitung selisih dana kas kecil.
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 2 2(4) Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
4. Mengisi dana kas kecil Jumlah pemakaian dana kas kecil teridentifikasi dan diverifikasi.
Jumlah pengisian kembali dana kas kecil teridentifikasi.
Pencatatan pengisian dana kas kecil dengan metode dana tetap teridentifikasi.
Pencatatan pengisian dana kas kecil dengan metode fluktuasi teridentifikasi Pencatatan transaksi pengisian kembali dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Mengecek dana kas kecil yang telah terpakai.
Menentukan jumlah yang harus diisi kembali ke dana kas kecil.
Melakukan pencatatan penbgisian dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 3 4(8) Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
5. Membukukan mutasi dan selisih dana kas keci Dokumen transaksi pemakian dana kas kecil teridentifikasi.
Jumlah pemakaian dana kas kecil teridentifikasi.
Kebenaran pencatatan mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap teridentifikasi
Kebenaran pencattan mutasi dana kas kecil dengan metode fluktuasi teridentifikasi.
Sisa dana kas kecil teridentifikasi.
Selisih dana kas kecil teridentifikasi.
Kebenaran pencatatan selisih dana kas kecil teridentifikasi. Pencatatan mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Pencatatan selisih dana kas kecil Memverifikasi dokumen transaksi pemakaian dana kas kecil.
Memverifikasi jumlah pemakaian dana kas kecil.
Mencatat mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Menghitung sisa dana kas kecil.
Menghitung selisih dana kas kecil.
Mencatat selisih dana kas kecil.
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 3 4(4) Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
SILABUS
NAMA SEKOLAH: SMK Negeri 1 Kendawangan
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 1
STANDAR KOMPETENSI: Mengelola Dokumen Transaksi
KODE KOMPETENSI: 119.KK-01
ALOKASI WAKTU: 24 X 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI Mengidentifikasi dokumen transaksi
Data akuntansi teridentifikasi keabsahannya
Tanda-tanda/ciri-ciri dokumen transaksi teridentifikasi
Keabsahan formal teridentifikasi
Keabsahan material teridentifikasi
Dokumen transaksi keuangan
Keabsahan dokumen transaksi meliputi keabsahan formal dan keabsahan material Menyediakan dokumen transaksi keuangan
Menguraikan keabsahan dokumen transaksi meliputi keabsahan formal dan material
Meneliti keabsahan suatu dokumen transaksi
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 2 3 (6) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
Memverifikasi dokumen transaksi
kebenaran identitas fisik dokumen transaksi teridentifikasi
Keabsahan fisik dokumen transaksi teridentifikasi
Keabsahan prosedur transaksi teridentifikasi
Kebenaran penghitungan nilai uang teridentifikasi Kebenaran identifikasi dokumen transaksi, meliputi : tanggal, nomor bukti, pengesahan bukti transaksi
Pihak-pihak yang membuat dokumen transaksi
Pihak-pihak yang terkait dengan transaksi yang bersangkutan
Kebenaran penghitungan nilai uang
Meneliti identitas fisik dokumen transaksi
Menguraikan pihak yang membuat dokumen transaksi
Meneliti prosedur transaksi
Menghitung nilai uang yang tercantum dalam dokumen transaksi
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 2 5 (20) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI Memproses dokumen transaksi
Kebenaran format dokumen transaksi teridentifikasi
Jenis-jenis bukti transaksi teridentifikasi
Data transaksi sumber pencatatan teridentifikasi
Kebenaran pencatatan data akuntansi ke dalam dokumen transaksi teridentifikasi Jenis-jenis dokumen transaksi
Bentuk-beuk dokumen transaksi
Menyiapkan format dokumen transaksi
Mencatat data akuntansi ke dalam dokumen transaksi
Meneliti kebenaran pencatatan , meliputi ; tanggal, nomor bukti, nilai uang, pengesahan Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 4 5 (20) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
Mengarsipkan Dokumen transaksi Peralatan yang dibutuhkan untuk penyimpanan dokumen transaksi tersedia
Dapat menyimpan dokumen transaksi keuangan Penyimpanan bukti transaksi keuangan
Menyediakan Peralatan yang dibutuhkan untuk penyimpanan dokumen transaski
Menyimpan dokumen transaksi keuangan
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 2 3 (6) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan

NAMA SEKOLAH: SMK Negeri 1 Kendawangan
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 1
STANDAR KOMPETENSI: Pengelolaan Dokumen Transaksi
KODE KOMPETENSI: 119.KK-04
ALOKASI WAKTU: 40 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1. Mengelompokkan dokumen sumber Dokumen sumber tersedia
Dokumen sumber teridentifikasi
Dokumen sumber dikelompokkan
Dokumen sumber dianalisa Dokumen sumber yang dibutuhkan untuk pengelolaan jurnal
Pengidentifikasian dokumen sumber
Pengelompokkan dokumen sumber
Analisa dokumen sumber Menyediakan dokumen sumber secara teliti dan lengkap
Mengidentifikasikan dokumen sumber
Mengelompokkan dokumen sumber
Menganalisa dokumen sumber
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek 6 4(8) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
2. Menyiapkan jurnal Akun-akun yang akan didebet dan dikredit teridentifikasi
Jumlah rupiah akun-akun yang akan didebet dan dikredit teridentifikasi
Buku jurnal yang diperlukan untuk pencatatan transaksi tersedia
Transaksi tercatat dalam buku jurnal yang tepat dan dalam jumlah yang benar secara kronologis
Jumlah yang ada di faktur dan bukti hutang piutang terbukukan dalam buku besar pembantu
Rekapitulasi untuk setiap akun tersajikan sesuai dengan format yang telah ditetapkan.
Nama dan kode akun
Jurnal umum
Jurnal khusus
Buku besar pembantu
Rekapitulasi jurnal
Menerapkan prinsip teknik pengkodean akun
Membedakan jurnal umum dan jurnal khusus
Membukukan transaksi dalam jurn al dengan teliti dan benar
Membukukan transaksi ke buku besar pembantu
Meneliti kebenaran jumlah angka pada sisi debet dan kredit
Melakukan rekapitulasi jurnal dengan teliti dan lengkap
Tertulis
Observasi
Praktek
Studi kasus 6 14(28) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 3. Mengarsipkan dokumen Dapat menyimpan dokumen sesuai dengan SOP perusahaan
Dapat menelusur dan mengakses dokumen yang telah disimpan Penyimpanan dokumen Menyimpan dokumen sesuai dengan SOP perusahaan
Menelusur dan mengakses dokumen yang telah disimpan Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Studi kasus 2 8(16) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
NAMA SEKOLAH: SMK NEGERI 1 JUWIRING KLATEN
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 1
STANDAR KOMPETENSI: Memproses Buku Besar
KODE KOMPETENSI: 119.KK-05
ALOKASI WAKTU: 40 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1. Mempersiapkan Pengelolaan Buku Besar Buku besar yang diperlukan tersedia
Rekapitulasi jurnal tersedia
Bukti faktur dan bukti transaksi hutang piutang tersedia
Buku besar pembantu tersedia Bentuk-bentuk buku besar dan buku besar pembantu
Menyediakan Buku besar dan buku besar pembantu yang diperlukan
Tertulis
Observasi
Tes lisan
Praktek
Studi kasus 4 4(8) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
2. Membukukan jumlah angka dari jurnal ke Buku Besar Akun-akun dalam buku besar teridentifikasi
Jumlah yang ada di rekapitulasi jurnal terbukukan dalam buku besar
Pengkodean akun
Tata cara posting
Mengidentifikasi Akun-akun dalam buku besar yang diperlukan
Membukukan jumlah yang ada di rekapitulasi jurnal
Tertulis
Observasi
Tes lisan
Praktek
Studi kasus 8 16(32) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
3. Menyusun daftar saldo akun dalam buku besar Saldo setiap akun dalam buku besar teridentifikasi
Neraca saldo tersajikan
Daftar saldo tersajikan Neraca
Daftar saldo akun buku besar
Mengitung saldo setiap akun dalam buku besar
Menghitung secara benar saldo-saldo akun dalam buku besar Tertulis
Observasi
Tes lisan
Praktek
Studi kasus 2 6(12) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
NAMA SEKOLAH: SMK Negeri 1 Kendawangan
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 1 dan XII / 6
STANDAR KOMPETENSI: Menyusun laporan keuangan Perusahaan Jasa
KODE KOMPETENSI: 119.KK-11
ALOKASI WAKTU: 48 x 45 Menit dan 78 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1. Membukukan Jurnal Penyesuaian Akun-akun yang memerlukan penyesuaian teridentifikasi
Dokumen jurnal penyesuaian teridentifikasi
Transaksi penyesuaian tercatat dalam jurnal penyesuaian
Jurnal penyesuaian terposting dalam buku besar
Saldo setiap akun buku besar teridentifikasi Dokumen jurnal penye-suaian
Ayat-ayat penyesuaian
Posting ayat-ayat penyesuaian Mengidentifikasi akun-akun yang memerlukan penyesuaian
Membuat jurnal penyesuaian
Memposting jurnal penyesuaian
Meyajikan saldo buku besar
Tertulis
Tes Lisan
Observasi
Praktek
tugas
Studi kasus 8 28(56) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
2. Menyusun laporan keuangan Kertas kerja penyusunan laporan keuangan tersedia
Daftar Saldo akun dalam buku besar tersedia
Neraca lajur tersajikan dengan jumlah rupiah debet dan kredit menunjukkan jumlah angka yang sama
Laporan Laba Rugi tersajikan
Laporan Ekuitas tersajikan
Laporan Neraca tersajikan
Data penyusunan laporan arus kas tersedia
Laporan Arus Kas tersajikan
Neraca lajur
Laporan laba rugi
Neraca
Laporan Ekuitasl dan laporan arus kas Penyelesaian neraca lajur
Penyusunan Laporan Keuangan
Penyusunan Laporan Arus Kas
Tertulis
Tes Lisan
Observasi
Praktek
tugas
Studi kasus 8 28(56) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 3. Membukukan Jurnal Penutup Akun yang didebet dan dikredit teridentifikasi
Jurnal penutup tersajikan
Jurnal penutup terposting ke dalam buku besar
Akun nominal dalam buku besar teridentifikasi bersaldo nol Ayat-ayat penutup
Posting ayat-ayat penutup
Mengidentifikasi akun yang didebet dan dikredit
Menyusun jurnal penutup
Memposting jurnal penutup ke buku besar
Tertulis
Tes Lisan
Observasi
Praktek
tugas
Studi kasus 4 24(48) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
4. Menyusun daftar saldo setelah penutupan Akun-akun setelah jurnal penutup teridentifikasi
Neraca saldo setelah jurnal penutup tersajikan
Daftar saldo setelah penutup-an Mengidentifikasi akun-akun setelah jurnal penutup
Menyusun neraca saldo setelah jurnal penutup
Tertulis
Tes Lisan
Observasi
Praktek
tugas
Studi kasus 2 22(44) Modul
Akuntansi keuangan seri A-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
NAMA SEKOLAH: SMK NEGERI 1 JUWIRING KLATEN
NAMA MATA PELAJARAN: Kompetensi Kejuruan Akuntansi
KELAS/SEMESTER: X / 2
STANDAR KOMPETENSI: Memproses dokumen dana kas kecil
KODE KOMPETENSI: 119.KK-02
ALOKASI WAKTU: 24 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1. Mendeskripsikan administrasi dana kas kecil Bagian-bagian yang terkait dalam prosedur pembentukan dana kas kecil teridentifikasi
Bagian-bagian yang terkait dalam prosedur pengeluaran dana kas kecil teridentifikasi
Bagian-bagian yang terkait dalam prosedur pengisian kembali dana kas kecil teridentifikasi
Formulir-formulir yang terkait dalam prosedur pengelolaan kas kecil teridentifkasi Prosedur pembentukan dana kas kecil
Prosedur pengeluaran dana kas kecil
Prosedur pengisian kembali dana kas kecil
Formulir-formulir yang terkait dalam prosedur pengelolaan dana kas kecil
Menguraikan prosedur pembentukan dana kas kecil
Menguraikan prosedur pengeluaran dana kas kecil
Menguraikan prosedur pengisian kembali dana kas kecil
Memahami formulir-formulir yang terkait dalam prosedur pengelolaan dana kas kecil
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 2 Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
2. Menghitung mutasi dana kas kecil Transaksi yang mengakibatkan terjadinya mutasi dana kas kecil teridentifikasi.
Keabsahan dokumen transaksi yang mengakibatkan mutasi dana kas kecil teridentifikasi.
Kebenaran penghitungan mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap teridentifikasi.
Kebenaran penghitungan mutasi dana kas kecil dengan metode fluktuasi teridentifikasi.
Transaksi – transaksi yang mengakibatkan terjadinya mutasi dana kas kecil.
Macam – macam dokumen transaksi mutasi dana kas kecil.
Mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Menguraikan transaksi – transaksi yang mengakibatkan mutasi dana kas kecil.
Menyiapkan dokumen transaksi mutasi dana kas kecil.
Menghitung mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 2 2(4) Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 3. Menghitung selisih dana kas kecil Saldo awal kas kecil teridentifikasi.
Dokumen transaksi pemakaian dana kas kecil teridentifikasi.
Jumlah pemakaian dana kas kecil teridentifikasi.
Sisa dana kas kecil teridentifikasi.
Selisih dana kas kecil teridentifikasi. Pencocokan saldo awal kas kecil antara catatan dengan fisik.
Penghitungan pemakaian dana kas kecil.
Penghitungan sisa dana kas kecil.
Penghitungan selisih kas kecil.
Melakuakn pengecekan saldo awal dana kas kecil menurut catatan dan fisiknya.
Menghitung dana kas kecil yang telah dipakai.
Menghitung sisa dana kas kecil.
Menghitung selisih dana kas kecil.
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 2 2(4) Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
4. Mengisi dana kas kecil Jumlah pemakaian dana kas kecil teridentifikasi dan diverifikasi.
Jumlah pengisian kembali dana kas kecil teridentifikasi.
Pencatatan pengisian dana kas kecil dengan metode dana tetap teridentifikasi.
Pencatatan pengisian dana kas kecil dengan metode fluktuasi teridentifikasi Pencatatan transaksi pengisian kembali dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Mengecek dana kas kecil yang telah terpakai.
Menentukan jumlah yang harus diisi kembali ke dana kas kecil.
Melakukan pencatatan penbgisian dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 3 4(8) Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
5. Membukukan mutasi dan selisih dana kas keci Dokumen transaksi pemakian dana kas kecil teridentifikasi.
Jumlah pemakaian dana kas kecil teridentifikasi.
Kebenaran pencatatan mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap teridentifikasi
Kebenaran pencattan mutasi dana kas kecil dengan metode fluktuasi teridentifikasi.
Sisa dana kas kecil teridentifikasi.
Selisih dana kas kecil teridentifikasi.
Kebenaran pencatatan selisih dana kas kecil teridentifikasi. Pencatatan mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Pencatatan selisih dana kas kecil Memverifikasi dokumen transaksi pemakaian dana kas kecil.
Memverifikasi jumlah pemakaian dana kas kecil.
Mencatat mutasi dana kas kecil dengan metode dana tetap dan metode fluktuasi.
Menghitung sisa dana kas kecil.
Menghitung selisih dana kas kecil.
Mencatat selisih dana kas kecil.
Tertulis
Tes lisan
Observasi
Praktek
Penugasan
Studi kasus 3 4(4) Modul
Akuntansi keuangan seri B-Armico
Akuntansi SMK – Toto S (Yudhistira)
Buku lain yang relevan
SILABUS
KOMPETENSI KEAHLIAN AKUNTANSI
Nama Sekolah: SMK Negeri 1 Ketapang
Mata Pelajaran: Kompetensi KejuruanAkuntansi
Standar Kompetensi: Mengelola Dokumen Transaksil
Kode Kompetensi:
Alokasi Waktu: 36 x 45 Menit
KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARAN KEGIATAN PEMBELAJARAN PENILAIAN ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJAR
TM PS PI 1.Mengidentifikasi dokumen transaksi Menyebutkan peralatan yang dibutuhbkan untuk menyiapakan bukti transaksi keuangan
Menyiapakan bukti transaksi keuangan
Mengelompokkan bukti transaksi
Peralatan yang dibutuhkan untuk menyiapkan bukti transaksi
Bukti transaksi keuangan Menunjukkan contoh-contoh peralatan yang dibutuhkan untuk penyiapan bukti transaksi
Menjelaskan format-format bukti transaksi keuangan yang didesain sesuai dengan kebutuhan perusahaan
Menjelaskan jenis-jenis bukti transaksi
Penugasan
Tes tertulis
Tes lisan
Praktik
3 2 - Modul
Buku referensi
SOP DU/DI
2.Memferifikasi dokumen transaksi Melakukan penganalisaan bukti transaksi keuangan Analisa bukti transaksi keuangan Menjelaskan cara menganalisa bukti transaksi keuangan Penugasan
Tes tertulis
Tes lisan
Praktik
3 4 Modul
Buku referensi
SOP DU/DI
3.Memproses dokumen transaksi Dapat menyebutkan macam-macam bukti transksi keungan
Dapat membuat dan mengisi bukti transaksi keuangan
Dapat membukukan kemana transaksi akan dibukukan Macam-macam dokumen transaksi keuangan
Pembuatan dokumen transaksi
Pembukuan dokumen transki keuangan Menjelaskan macam-macam bukti transaksi
Memperagakan cara membuat dan mengisi bukti transaksi keuangan
Menjelaskan pengelompokan bukti transksi kemana akan dikukukan Penugasan
Tes tertulis
Tes lisan
Praktik
3 4 Modul
Buku referensi
SOP DU/DI
4.Mengarsipkan dokuen transaksi Menyebutkan peralatan yang dibutuhkan untuk untuk mengarsipkan bukti transaksi
Menerapkan tehnik pengarsipan bukti transaksi
Pengarsipan bukti transaksi Menjelaskan alat yang dipakai untuk mengarsipkan bukti transaksi
Menjelaskan cara-cara mengarsipkan bukti transaksi Penugasan
Tes tertulis
Tes lisan
Praktik
3 2 Modul
Buku referensi
SOP
DU/DI


Download SILABUS Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kendawangan Mata Pelajaran : Kompetemsi Kejuruan Akuntansi Kelas/ Semester : X/2 Standar Kompetensi : Memproses Dokumen Dana Kas Kecil Kode Kompetensi : Alokasi Waktu : 36 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR.docx

Download Now



Terimakasih telah membaca SILABUS Nama Sekolah : SMK Negeri 1 Kendawangan Mata Pelajaran : Kompetemsi Kejuruan Akuntansi Kelas/ Semester : X/2 Standar Kompetensi : Memproses Dokumen Dana Kas Kecil Kode Kompetensi : Alokasi Waktu : 36 x 45 Menit KOMPETENSI DASAR. Gunakan kotak pencarian untuk mencari artikel yang ingin anda cari.
Semoga bermanfaat

banner
Previous Post
Next Post

Akademikita adalah sebuah web arsip file atau dokumen tentang infografi, presentasi, dan lain-lain. Semua pengunjung bisa mengirimkan filenya untuk arsip melalui form yang telah disediakan.

0 komentar: